Menu

Mode Gelap
Warga Persada 4 Kemiling Raya Gotong Royong Bersihkan Rumput dan Perbaiki Jalan PSI Lampung Rayakan 11 Tahun “Udayah Navasaktih”: Kebangkitan PSI sebagai Kekuatan Baru Indonesia Maju Empat Tahun Tak Tersentuh Perbaikan, Warga GG Laksana Pesawaran Perbaiki Jalan Pakai Dana Swadaya Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Warga Kodam XXI/RI Kobarkan Semangat “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu” DPW PSI Lampung Gelar Rapat Koordinasi, Fokus Mantapkan Struktur dan Program Kerja Ketua Gapoktan Mekar Jaya Merangkap Ketua BPD Desa Cipadang Diduga Memperkaya Diri

Berita

Ketua TP PKK Provinsi Lampung Berikan Bantuan Paket Makanan untuk Pasien RSUD Abdul Moeloek

badge-check


					Ketua TP PKK Provinsi Lampung Berikan Bantuan Paket Makanan untuk Pasien RSUD Abdul Moeloek Perbesar

Bandar Lampung – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-61 Provinsi Lampung dan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53, Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung, Purnama Wulan Sari Mirza, memberikan bantuan paket makanan kepada pasien di RSUD Abdul Moeloek, Jumat (21/03/2025).

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian dan dukungan TP PKK terhadap masyarakat, khususnya pasien yang tengah menjalani perawatan di rumah sakit. Dengan adanya bantuan ini, diharapkan dapat memberikan semangat serta meringankan beban para pasien dan keluarga mereka.

Ketua TP PKK Provinsi Lampung menyampaikan bahwa kegiatan sosial seperti ini akan terus dilakukan sebagai bagian dari komitmen PKK dalam mendukung kesejahteraan masyarakat.

“Kami berharap bantuan ini dapat sedikit meringankan beban para pasien dan keluarga mereka. Semoga mereka diberikan kesembuhan dan kesehatan,” ujar Purnama Wulan Sari Mirza.

Selain memberikan bantuan, kegiatan ini juga menjadi ajang silaturahmi antara TP PKK dengan masyarakat, khususnya para pasien dan tenaga medis di RSUD Abdul Moeloek.

HUT ke-61 Provinsi Lampung dan HKG PKK ke-53 tahun ini menjadi momentum bagi TP PKK untuk terus berperan aktif dalam kegiatan sosial dan kemanusiaan di berbagai sektor.(*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Warga Persada 4 Kemiling Raya Gotong Royong Bersihkan Rumput dan Perbaiki Jalan

21 Desember 2025 - 11:47 WIB

PSI Lampung Rayakan 11 Tahun “Udayah Navasaktih”: Kebangkitan PSI sebagai Kekuatan Baru Indonesia Maju

16 November 2025 - 20:31 WIB

Empat Tahun Tak Tersentuh Perbaikan, Warga GG Laksana Pesawaran Perbaiki Jalan Pakai Dana Swadaya

10 November 2025 - 10:43 WIB

Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-97, Warga Kodam XXI/RI Kobarkan Semangat “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu”

28 Oktober 2025 - 15:37 WIB

DPW PSI Lampung Gelar Rapat Koordinasi, Fokus Mantapkan Struktur dan Program Kerja

1 Oktober 2025 - 18:11 WIB

Trending di Bandar Lampung